Driver dan program mempercepat kinerja XP | SAGiH - Info

Windows XP,Siapa yang tidak tahu dengan sistem operasi yang satu ini,diproduksi setelah sistem operasi ME/95 dan NT.Windows XP terbagi menjadi beberapa bagian,namun yang paling dikenal adalah XP SP2 dan XP SP3.Windows XP memang Windows yang terbilang jadul karna diproduksi sekitar tahun 2002 maka dari itu banyak kekurangan dalam sistem operasi yang satu ini...eitss...tapi jangan salah Windows XP adalah Windows yang paling ringan dibandingkan dengan Win7,Win8,Win10.
Namun buat kamu para Gamers Windows XP sangat tidak disarankan apalagi utnuk game berat walapun kebutuhan fisik tercukupi,maksud dari kebutuh fisik adalah : RAM,PROCCESOR,VGA,HDD dll
Mengapa saya bilang WinXP sangat tidak disarankan,karna WinXP tidak akan mau memproses game berat karna kekurangan tertentu.Ya walaupun...banyak di game tertulis " Work on XP,7,8,10 "
tapi nyatanya tidak,mungkin maksudnya WinXP 64Bit bisa dicoba.

Driver dan Program dibawah berguna untuk memaksimalkan kinerja dari windows xp itu sendiri agar lebih kencang.

  • Java Runtime 11
  • FlashPlayer New Version
  • AdobeReader New Version
  • Visual C++ Redistributable 2008,2010,2012,2013 Install semuanya
  • DirectX 9.0c dan DirectX 10 | Hanya versi DirectX ini yang kompatibel dengan sistem operasi XP
  • Microsoft NET Framework 4.6 
  • Driver VGA Updated (Nah untuk ini,cari Drivernya sesua merek VGA kalian)
  • AntiVirus (usahakan cari AV yang ringan)
  • CCLeaner (Biasanya,beberapa file Registry dan Log XP suka ada yang error,dengan Software ini dapat memperbaikinya)
  • Browser (Gunakan Saja FireFox)Chrome mungkin terlalu berat karna tampilannya yang terlalu mendinamiskan)


-----

ok,segitu ajj Driver Dan Program,jika ada yang lain tambahkan saja dikolom komentar 

System requirement untuk menjalan Windows XP semakin ringan :

Proccesor : Pentium D 3GHz or Celeron 2GHz or DualCore 2GHz Semuanya DDR2 ~ DDR3
-
Ram : 2GB ~ 3GB
-
VGA : 256 MB 128 Bit DDR 3

Ya,saya sarankan untuk menggunakan Windows terbaru,karna Win XP Defender tidak terlalu kuat rentan sekali terkena virus,apalagi banyak game berat yang tidak kompatibel. 


Komentar

Postingan Populer